Entrypoint Instruction
Entrypoint Instruction
ENTRYPOINT adalah instruksi untuk menentukan executable file yang akan dijalankan oleh container.
Biasanya ENTRYPOINT itu erat kaitannya dengan instruksi CMD.
Saat kita membuat instruksi CMD tanpa executable file, secara otomatis CMD akan menggunakan ENTRYPOINT.
Entrypoint Instruction Format
Berikut adalah format untuk instruksi ENTRYPOINT:
- ENTRYPOINT [“executable”, “param1”, “param2”]
- ENTRYPOINT executable param1 param2
Saat menggunakan CMD [“param1”, “param2”], maka param tersebut akan dikirim ke ENTRYPOINT